Ketua PD IWO Desak Pertamina Sumbar Tindak Tegas SPBU 14275595 Sejunjung Paskah Pengeroyokan oleh Pelansir

Rabu, 18 September 2024 - 21:13 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ketua Pimpinan Daerah (PD) Ikatan Wartawan Online (IWO) Kabupaten Tebo, Syahrial

Ketua Pimpinan Daerah (PD) Ikatan Wartawan Online (IWO) Kabupaten Tebo, Syahrial

SATUPENA.NET – Ketua Pimpinan Daerah (PD) Ikatan Wartawan Online (IWO) Kabupaten Tebo, Syahrial, Rabu (18/9) mengecam terjadinya Pengeroyokan terhadap anggota Dewan Kehormatan Ikatan Wartawan Online (IWO) Kabupaten Tebo, Provinsi Jambi, Riance Juskal, oleh sejumlah pelangsir BBM dan oknum petugas di SPBU 14275595 Muaro Bodi, Kabupaten Sijunjung, Sumatera Barat.

 

“Kami akan mengawal tuntas persoalan ini, dan kami akan berkoordinasi dengan IWO pusat dan IWO Sumbar untuk ikut membantu mengawal kasus ini, kami juga meminta Pertamina Sumbar untuk mengusut tuntas persoalan ini,”tegas Syahrial di Sekretariat PD IWO Tebo.

 

Dirinya mendukung sikap tegas Rian juga agar para pelaku, termasuk manajemen dan petugas SPBU beserta satpam, dan semua yang terlibat mengeroyoknya malam itu untuk datang meminta maaf secara langsung atas tindakan mereka yang dianggap telah melecehkan dan menghinanya.

Baca juga:  Diserang Dengan Isu Bagi Uang, Direktur Media Center : Hoax, Itu Lagi Beli Dagangan UMKM

“Benar kata Rian bahwa orang yang melakukan perbuatan-perbuatan melanggar hukum dengan rasa bangga menunjukkannya kepada orang lain seperti para pelangsir di SPBU itu, sudah dipastikan mereka merasa memiliki backing yang kuat sehingga bisa berbuat sesuka hatinya bahkan untuk mengintimidasi dan mencelakai orang lain diperbolehkan bagi mereka, maka kami PD IWO Tebo mohon kepada Bapak Kapolda Sumbar untuk bisa menangkap para pelangsir tersebut beserta backingnya,”tegas pria berambut gondrong yang akrab disapa Iyal lebih lanjut.

Syahrial juga mendukung pernyataannya Rian yang berharap insiden seperti ini tidak terulang kembali, terutama terhadap konsumen lain yang hanya ingin dilayani dengan adil dan sesuai dengan prosedur yang berlaku.

Baca juga:  Diduga Penyeberangan Ponton Ilegal di Tiga Desa , Kecamatan VII Koto Ilir Kabupaten Tebo, di Sorot Media Online

 

“Saya berharap pihak berwenang dapat mengambil tindakan tegas terhadap para pelangsir BBM dan oknum petugas yang terlibat dalam insiden tersebut, kami menunggu tindakan SBM Pertamina Sumbar terkait persoalan ini,”tutup Syahrial.****

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari.

Berita Terkait

Tersangka Kasus Curanmor Bersenpi Ini Kabur dari Sel Tahanan Polres Muarojambi
Geger..!!! Diduga Penangkaran Buaya milik PT PJK jebol
Cibiran Masyarakat Tidak Gentarkan Semangat Kapolsek Batin XXIV untuk Sita Kendaraan Debitur
FAPMMR Tanam Pohon Pisang dan Tebar Ikan di Jalan Rangkayo Hitam Bangko, Ada Apa..???
Sikap Arogan Kapolsek Maro Sebo Ulu Dilaporkan Ke Polda Jambi
Operasi PETI di Sungai Telang, Tim Gabungan Sita Alat Berat
Orang Hilang di Sekancing Ditemukan, dalam keadaan Meninggal Dunia
Diduga Penyeberangan Ponton Ilegal di Tiga Desa , Kecamatan VII Koto Ilir Kabupaten Tebo, di Sorot Media Online
Berita ini 82 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 3 Februari 2025 - 13:19 WIB

Hanya Sehari, PaDi UMKM Raup Omset Rp 1,2 Triliun

Kamis, 30 Januari 2025 - 20:17 WIB

Harga Terus Meningkat, Tabungan Emas Pegadaian Jadi Incaran Masyarakat

Jumat, 24 Januari 2025 - 01:27 WIB

Presiden Prabowo Berkelakar dengan Wartawan Saat Sidang Kabinet Paripurna

Jumat, 17 Januari 2025 - 10:50 WIB

Menkopolkam Terima Pimpinan KPK, Sampaikan Komitmen Dukungan Pemberantasan Korupsi

Rabu, 15 Januari 2025 - 10:47 WIB

Usai RUU Komoditas Strategis, Haminjon dan Andaliman Harus Dilindungi dalam RUU Komoditas Khas

Selasa, 14 Januari 2025 - 11:18 WIB

Ditlantas Polda Metro Jaya Ungkap Hasil Klarifikasi Sopir Taksi yang Ditunjuk Patwal RI 36

Selasa, 14 Januari 2025 - 10:51 WIB

Laksanakan UU P2SK, Menkop Budi Arie Dewan Komisioner OJK Gelar Pertemuan

Jumat, 10 Januari 2025 - 13:48 WIB

Tips Agar Kendaraan Tidak Ditarik Leasing saat Terlilit Kredit Macet

Berita Terbaru

Tanjab Timur

Terkait Ram Sawit Tanjab Timur Ini Penjelasan Kadis Perizinan

Selasa, 11 Feb 2025 - 19:14 WIB